Kebakaran di Parado Rato, Satu Rumah Hangus, dua Unit Rusak

Bima, Jeratntb.com – Bencana kebakaran yang melanda rumah Samsudin RT 13/03 desa Parado Rato senin 24/5/2020 membuat geger wilayah kecamatan parado pasalnya rumah yang terbakar berdekatan dengan agen LPG

Pada saat kejadian, warga meminta bantuan mobil damkar, namun api terus berkobar. Karena takut merambat, dengan petalatan seadanya warga berusaha memadamkan api dengan mengefakuasi dua unit rumah dekat titik api.

Akibatnya, rumah panggung Samsudin rata dengan tanah dan dua unit rumah lainnya rusak.

Pasca kebakaran, warga yang kecewa karena Damkar tidak datang sempat mengamuk di kantor camat parado. Untungnya, amukan warga tidak berlarut karena kesigapan aparat polsek parado.

Sampai berita ini ditulis, suasana masih aman. Sementara belum diketahui pasti penyebab kebakaran. (Jr Pjm)

dengan sama sehingga ke rumah warga lain sehinga rumah yang bersangkutan rata dengan tanah, dan 2 rumah yang berada di samping mengalami rusak, karna di evakuasi warga takut api yang menyebar seluruh desa,
Warga hanya mengadalkan air sumur dan sanyo seadanya untuk memadamkan api( PJM JR )

Pos terkait